Rabu, 18 Maret 2009

Procedure MAX MIN(mencari nilai Max Min)

Setiap Prosedure pasti mempunyai algoritma untuk menyelesaikan masalah2 dan menghasilkan Output yang sesuai,,dan algoritma yang baik harus efisien,logis,cepat & tepat.Sewaktu menyusun algoritma, kita tidak perlu tahu
(atau tidak perlu menyesuaikan dengan) bahasa pemrograman yang nanti akan kita gunakan.
Hal utama yang kita pikirkan adalah kaidah (hirarki) dari komputer itu sendiri.disini saya akan membahas sedikit tentang procedure penentuan nilai maximum & minimum:
di Asumsikan anda mempunyai Array..(mungkin ada algoritma yang lebih baik dari pada ini)

Contoh dalam(Pseudocudo)
1.Definisikan Variable yang dibutuhkan
2.definisikan element array
3.lakukan perulangan seluruh elemen array dan membandingkan nilai setiap elemen array
4.Output ^_^

Contoh (dalam Statement program)
1.var x,i,max,min:integer a:array;
2.x:=a[0]
3.max:=x min:=x
4.for i:=low(a) to high(a)
5.if max >=a[i] then max:=a[i]
6.if min >=a[i] then min:=a[i]
7.Output

contoh Procedure nya (dalam Delphi)
var
x, i, max,min : Integer;//Deklarasi Variable
a : array[0..5] of Integer;
begin
a[0]:=21;//Pengisian elemen array
a[1]:=30;
a[2]:=24;
a[3]:=19;
a[4]:=53;
a[5]:=41;
x:=a[0];
max:=x;
min:=x;
for i :=Low(a) to High(a) do//lakukan perulangan sluruh elemen array
begin
if max >= a[i] then max:=a[i];//membandingkan elemen2 array
if min <= a[i] then min:=a[i]; end; ListBox1.Items.add('Nilai Max-->:'+IntToStr(max));//Output
ListBox1.Items.add('Nilai Min-->:'+IntToStr(min));
end;

Semoga bermanfaat ^_^

1 comments:

Katakan Sesuatu